ACCES I2C LCD DISPLAY
VIA ARDUINO
Salam elektro,dengan menggunakan module i2c kalian bisa mengemat banyak sekali port pada arduino,hanya 2 port yang kalian gunakan yaitu jalur i2c (sda & scl) bagaimana cara menggunakannya ? dengan tersedianya library i2c lcd pada software arduino kalian akan semakin mudah untuk menggunakannya
TOLONG BACA DENGAN DETAIL !
Siapkan alat dan bahan :
- Arduino Uno/Nano/Mega (sama saja)
- I2C lcd Module
- Kabel jumper disesuaikan
- Breadboard
- Kabel usb
- Laptop
- Software arduino ide
- Download library <LiquidCrystal_I2C.h> (tutorial instal library klik disini)
- Download schematic pdf
1. Sambungkan module dengan board arduino
CATATAN !
a. Jika kalian akan menggunakan lcd 20x4 tinggal kalian rubah pada code lcd.begin(20,4)
b. Addres yang digunakan pada jalur i2c lcd
4. Upload program,apabila succes akan muncul tulisan done uploading,apabila ada yang belum tahu bagaimana cara upload code/sketch ke board arduino bisa baca disini
5. Sekarang kalian lihat tampilan pada lcd 16x2
a. Jika kalian akan menggunakan lcd 20x4 tinggal kalian rubah pada code lcd.begin(20,4)
b. Addres yang digunakan pada jalur i2c lcd
2. Copy paste sketch/program di bawah ini ke dalam software arduino
#include <Wire.h> #include <LiquidCrystal_I2C.h> LiquidCrystal_I2C lcd(0x27,2,1,0,4,5,6,7,3, POSITIVE); void setup() { lcd.begin (16,2); } void loop() { lcd.setBacklight(HIGH); lcd.setCursor(0,0); lcd.print("aruselektronika"); lcd.setCursor(0,1); lcd.print("LCD module I2C"); delay(1000); lcd.setBacklight(LOW); delay(1000); }3. Verify program arduino,apabila tidak terjadi error lanjut dengan proses upload
4. Upload program,apabila succes akan muncul tulisan done uploading,apabila ada yang belum tahu bagaimana cara upload code/sketch ke board arduino bisa baca disini
5. Sekarang kalian lihat tampilan pada lcd 16x2
0 comments:
Posting Komentar