Rabu, 25 Mei 2016

DHT 11 Arduino

ACCES DHT11 HUMIDITY  
VIA ARDUINO
Salam elektro,sensor dht11 ini bisa membaca suhu dan kelembaban pada lingkungan sekitar dengan menggunakan library 

TOLONG BACA DENGAN DETAIL !

Siapkan alat dan bahan :
  • Arduino Uno/Nano/Mega (sama saja)
  • DHT 11 Module
  • Kabel jumper disesuaikan
  • Breadboard
  • Kabel usb
  • Laptop
  • Software arduino ide
  • Download library <dht.h> (tutorial instal library klik disini)
  • Download schematic pdf
1. Sambungkan DHT11 dengan board arduino

CATATAN !
a. Beri pullup resistor 10k pada pin data agar hasilnya lebih akurat (reference datasheet) 

2. Copy paste sketch/program di bawah ini  ke dalam software arduino 
/*
 * DHT 11 Sensor Humidity
 * By Fickry Muhammad
 */

#include <dht.h>

dht DHT;

#define DHT11_PIN A5

void setup(){
  Serial.begin(9600);
  Serial.print("aruselektronika.blogspot.co.id");
  delay(300);
}

void loop()
{
  int chk = DHT.read11(DHT11_PIN);
  Serial.print("Temperature = ");
  Serial.println(DHT.temperature);
  Serial.print("Humidity = ");
  Serial.println(DHT.humidity);
  delay(1000);
}
3. Verify program arduino,apabila tidak terjadi error lanjut dengan proses upload

4. Upload program,apabila succes akan muncul tulisan done uploading,apabila ada yang belum tahu bagaimana cara upload code/sketch ke board arduino bisa baca disini

5. Sekarang kalian coba buka serial monitor pada software arduino,amati data perubahan yang masuk pada serial monitor



Share:

0 comments:

Posting Komentar

Copyright © FILAB | Powered by FILAB
Design by Fickry Muhammad | Technology by Filab.id